Saturday, August 20, 2016
MODIFIKASI SPEEDOMETER / INSTRUMEN PANEL BMW E36
Fungsi dari speedometer atau instrument panel adalah memberikan informasi pada kendaraan anda mulai dari :
- Kecepatan
- RPM
- Volume Bahan Bakar
- Temperatur
- Charging System
- Lingting Infromation
- Dll
Untuk mempercantik tampilan dari speedometer anda adalah dengan memodifikasi agar tampilan menjadi lebih fres, banyak cara dilakukan , dari mengganti tampilan instrument dengan warna berbeda mengganti lampu panel, dan menambahkan ring pada lingkaran.
Label:
E36,
Interior,
Interior E36,
Speedometer
REPAIR HEADLAMP BMW E36
Headlamp, merupakan alat penerangan pada kendaraan, terang dan redupnya tergantung dari kualitas hedalampnya, kali ini saya akan membahas headlamp E36 yang sudah tidak terang dan tidak focus cahayanya.
Pada headlamp E36 original maipun Eagle Eye (Variasi) sudah menggunakan projector pada lampu pendeknya, sehingga membuat penerangan lebih focus dan tidak menyilaukan mata pengerndara didepan kita.
Pada kasus ini saya akan menberikan tips repair hemat, membeli headlamp baru akan merogoh kocek yang lumayan, ada baiknya jika headlamp kita bisa diperbaiki.
Label:
E36,
Elektrikal,
Elektrikal E36,
Lighting
Subscribe to:
Posts (Atom)